Fungsi Ginjal

Laporan ujian
(Fungsi Ginjal) Form Hasil Analisa

Nama: Contoh(Pria)Jenis Kelamin: PriaUmur: 36
Figur: Berat badan standar(175cm,70kg)Tanggal Ujian: 2013-05-02 17:22

Hasil Pengujian Aktual
Barang pengujianRentang normalNilai Pengukuran yang sebenarnyaHasil pengujian
Kadar Urobilinogen2.762 - 5.4245,245
Kadar Asam Urat1.435 - 1.9872,434
Indeks Urea Nitrogen Dalam Darah4.725 - 8.6318,23
Indeks Proteinuria1.571 - 4.0792,451
Referensi Standar:
 Normal(-) Abnormal Ringan(+)
 Abnormal Sedang(++) Abnormal Berat(+++)
Kadar Urobilinogen:2.762-5.424(-)5.424-6.826(+)
 6.826-8.232(++)>8.232(+++)
Kadar Asam Urat:1.435-1.987(-)1.987-2.544(+)
 2.544-3.281(++)>3.281(+++)
Indeks Urea Nitrogen Dalam Darah:4.725-8.631(-)8.631-10.327(+)
 10.327-12.154(++)>12.154(+++)
Indeks Proteinuria:1.571-4.079(-)4.079-5.218(+)
 5.218-6.443(++)>6.443(+++)
Parameter Deskripsi
Kadar Urobilinogen:
Urobilinogen merupakan produk degradasi bilirubin di usus halus. Sejumlah besar urobilinogen berkurang di feses, sejumlah besar kembali ke hati melalui aliran darah, di sini urobilinogen diproses ulang menjadi empedu, dan kira-kira sejumlah 1 % diekskresikan oleh ginjal ke dalam urin.
Urobilinogen meninggi dijumpai pada : destruksi hemoglobin berlebihan (ikterik hemolitika atau anemia hemolitik oleh sebab apapun), kerusakan parenkim hepar (hepatitis infeksiosa, sirosis hepar, keganasan hepar), penyakit jantung dengan bendungan kronik, obstruksi usus, mononukleosis infeksiosa, anemia sel sabit. Hasil positif juga dapat diperoleh setelah olahraga atau minum atau dapat disebabkan oleh kelelahan atau sembelit. Urobilinogen menurun dijumpai pada ikterik obstruktif, kanker pankreas, penyakit hati yang parah (jumlah empedu yang dihasilkan hanya sedikit), kolelitiasis, diare berat.
Kadar Asam Urat:
Asam urat adalah penyakit dari sisa metabolisme zat purin yang berasal dari sisa makanan yang kita konsumsi. Purin sendiri adalah zat yang terdapat dalam setiap bahan makanan yang berasal dari tubuh makhluk hidup. Dengan kata lain, dalam tubuh makhluk hidup terdapat zat purin ini, lalu karena kita memakan makhluk hidup tersebut, maka zat purin tersebut berpindah ke dalam tubuh kita. Berbagai sayuran dan buah-buahan juga terdapat purin. Purin juga dihasilkan dari hasil perusakan sel-sel tubuh yang terjadi secara normal atau karena penyakit tertentu. Penyakit asam urat merupakan akibat dari konsumsi zat purin secara berlebihan. Purin diolah tubuh menjadi asam urat, tapi jika kadar asam urat berlebih, ginjal tidak mampu mengeluarkan sehingga kristal asam urat menumpuk di persendian. Akibatnya sendi terasa nyeri, bengkak dan meradang.
Indeks Urea Nitrogen Dalam Darah:
Urea Nitrogen dalam darah merupakan produk akhir dari metabolisme protein. Urea dibentuk di hati, kemudian dibawa ke darah dan disekskresi oleh ginjal. Penyakit atau kerusakan ginjal menyebabkan kadar Urea Nitrogen dalam darah meningkat karena ginjal tidak mampu untuk membersihkan urea dari peredaran darah. Di samping itu, kenaikan kadar Urea nitrogen dalam darah juga dijumpai pada keadaan gagal jantung dan shock hipovolemik.
Indeks Proteinuria:
Proteinuria adalah kadar protein dalam urin manusia yang melebihi nilai normalnya. Adanya proteinuria mungkin merupakan tanda adanya kerusakan diginjal karena gangguan dalam proses penyerapan atau penyaringan. Penyebab proteinuria terbanyak adalah diabetes.

Hasil uji atau analisa hanya untuk referensi saja dan bukan sebagai diagnosa.
Bisnis saling asih asah dan asuh